![]() |
Salah satu aktivitas kerja tim media relation. |
Fakta ini terkadang membuat kita ceroboh dan berpandangan bahwa apapun yang dimuat media massa pasti akan menjadi perhatian publik. Pandangan semacam ini akhirnya menjadikan kita sebagai korban, bahwa ternyata apa yang kita belanjakan untuk promosi dan sosialisasi melalui media massa ternyata tak berdampak. Kita pun kemudian menyalahkan media massa.
Padahal sejatinya bukan itu penyebabnya. Penggunaan media besar dan jumlah media yang banyak dan menyebar memang sangat penting. Tetapi tidak hanya itu yang dibutuhkan. Lebih dari itu adalah konsep dan stretgi dalam penyampaian pesan. Kalau untuk media cetak, misalnya, konsep materi, desain dan penulisan menjadi faktor tak kalah penting. Begitu pula untuk media elektronik ataupun online.
Nah, GRESScomm yang memang latar belakangnya di bidang media tentu sangat paham dan menguasai bidang ini. Sejumlah keunggulan kami dalam media relations, antara lain:
- Jaringan media yang luas
- Konsep dan strategi yang
- Maintenance yang baik
- Sistem pelayanan yang bersahabat